PPKn

Pertanyaan

1. Jelaskan Apa yang dimaksud dengan Wawasan Nusantara !
2. Dari Pembelajaran anda mengenai Wawasan Nusantara. Jelaskan fungsi Wawasan Nusantara bagi Indonesia saat ini !
Tolong dibantu ya kaka

1 Jawaban

  • Wawasan nusantara merupakan suatu pemikiran mengenai persatuan wilayah indonesia. Mengenai bagaimana pemerintahan dapat berjalan seimbang dengan kebutuhan masyarakat indonesia dan memperhatikan aspirasi mereka.

    Wawasan nusantara sangat berfungsi bagi persatuan dan kesatuan NKRI. Karena masyarakat indonesia pada umumnya memiliki tujuan yg sama yaitu keadilan dan kemakmuran.
    Banyak kasus pemerintahan yg timbul karena rakyat yg tidak puas dengan pemerintahan negara kita... Misalnya pemisahan yg dilakukan wilayah papua dan bahkan kasus gerakan aceh merdeka.
    Untuk itu pemerintah dan rakyat sebaiknya saling bekerja sama agar dapt mempersatukan tujuan masing2 demi kemakmuran bngsa

Pertanyaan Lainnya