Fisika

Pertanyaan

Kecepatan sebuah mobil berkurang secara beraturan dari 25 m/s menjadi
10 m/s, sepanjang jarak 87,5 m. Perlambatan mobil tersebut adalah....
A. 1 m/s²
B. 2 m/s²
C. 3 m/s²
D. 4 m/s²
E. 5 m/s²

1 Jawaban

  • perlambatan= -a
    -a= v2-v1/wkt -> -a=15m/s/5s => 3m/s² (c)
    wkt=jarak/kec
    = 87,5m/17,5m/s
    =87,5*s/17,5m
    =5s
    mf klo slh :)

Pertanyaan Lainnya