apa arti web dan website
            TI
            
               
               
            
            
               
               
             
            kang10
         
         
         
                Pertanyaan
            
            apa arti web dan website
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban anastasiaandrea
web (bahasa Inggris: website) adalah suatu halaman web yang saling berhubungan yang umumnya berada pada peladen yang sama berisikan kumpulan informasi yang disediakan secara perorangan, kelompok, atau organisasi
Website adalah sering juga disebut Web, dapat diartikan suatu kumpulan-kumpulan halaman yang menampilkan berbagai macam informasi teks, data, gambar diam ataupun bergerak, data animasi, suara, video maupun gabungan dari semuanya, baik itu yang bersifat statis maupun yang dinamis, yang dimana membentuk satu rangkaian bangunan yang saling berkaitan dimana masing-masing dihubungkan dengan jaringan halaman atau hyperlink.
semoga membantu - 
			  	
2. Jawaban srilestari27
Web adalah halaman
Klau website itu kumpulan halaman2