sebuah mobil dengan masa 2000 kg bergerak dengan kecepatan 10 m/s. tentukan usaha yang diperlukan untuk mengerem mobil tersebut hingga berhenti? tolong bantu ya
Fisika
heniaprianti005
Pertanyaan
sebuah mobil dengan masa 2000 kg bergerak dengan kecepatan 10 m/s. tentukan usaha yang diperlukan untuk mengerem mobil tersebut hingga berhenti?
tolong bantu ya kakak :)
tolong bantu ya kakak :)
1 Jawaban
-
1. Jawaban eripane05
★ Usaha Dan Energi ★
W = ΔEk
Perhatikan bahwa apabila benda berhenti maka vt = 0
Maka
W= Ek2 - Ek1
= 1/2 mv2² - 1/2 mv1²
= 1/2 m(v2² -v1²)
= 1/2* 2000 kg ( 0²- 10²)
= 1000 ( -100)
= -1 * 10^5
Minus menandakan bahwa usaha dilakukan berlawanan dengan arah gaya.