Biologi

Pertanyaan

Apakah semua bakteri akan mati jika di alam sudah tidak ada oksigen ? Mengapa hal itu bisa terjadi?

1 Jawaban

  • [tex]Bakteriologi[/tex]

    Ada sebagian bakteri tidak akan mati sekalipun habis oksigen di bumi ini. Ada dua jenis bakteri yaitu bakteri aerob dan bakteri anaerob dan bakteri anaerob dibagi lagi menjadi bakteri anaerob fakultatif dan bakteri anaerob obligat. Bakteri jenis anaerob ini mampu bertahan hidup tanpa menggunakan oksigen.

Pertanyaan Lainnya