Biologi

Pertanyaan

Rekayasa genetika dapat dilakukan dengan memotong dan menempel molekul DNA menggunakan...

A) Gunting dan lem mikro
B) Enzim polimerase dan transkriptase
C) Mikroligation dan microcutting
D) Enzim restriksi endonuklease dan ligase
E) Enzim alkalin fosfatase dan polinukleotida kinase

1 Jawaban

  • Rekayasa genetika dapat dilakukan dengan memotong dan menempel molekul DNA menggunakan d. Enzim Restriksi Endonuklease dan Ligase

    Pembahasan  

    Enzim Restriksi merupakan sebuah enzim yang dimana melakukan pemotongan terhadap molekul DNA. Kemudian enzim ini melakukan pemotongan DNA pada bagian rangka dari gula-fosfat tanpa melkaukan perusakan terhadap basa yang ada.

    Ligase merupakan sebuah bentuk dari golongan enzim yang memiliki fungsi untuk melakukan pelepasan dari molekul pada asam pirofosfat yang berasal dari molekul induknya sendiri yang berupa sebuah isomer asam trifosfat, sehingga dari molekul induknya sendiri akan terbentuk menjadi dua. Dari reaksi pelepasan yang disebutkan itu sendiri kemudian akan dilakukan penyertai dengan sebuah pembentukan dari sebuah molekul baru dan juga akan disertai dengan reaksi hidrolisis.

    Pelajari lebih lanjut

    1. Materi tentang  enzim yang dihasilkan oleh lambung adalah enzim pepsinogen dan enzim...mohon bantu https://brainly.co.id/tugas/4678952

    -----------------------------

     

    Detil jawaban

    Kelas:  12

    Mapel:  Kimia

    Bab:  Bab 10 - Biomolekul

    Kode:  12.7.10

    Kata Kunci:  Enzim, Restriksi, Ligase

Pertanyaan Lainnya