PPKn

Pertanyaan

apa lambang keadilan hukum?

2 Jawaban

  • lambang tentang hukum yg ada pada pancasila adalah padi dan kapas
  • - Timbangan di tangan kiri diartikan sebagai keadilan untuk semua (justice for all) dan kedudukan yang sama didepan hukum (equality before the law)
    - Pedang di tangan kanan berarti kekuatan untuk menegakkan keadilan itu
    - Mata Dewi Themis pun dibuat tertutup. hal ini memiliki arti agar dalam menegakkan keadilan itu tanpa lirik-lirik, tanpa tengok kanan-kiri, menegakkan keadilan secara jernih dan adil.

    maaf ya klw salah...
    Gambar lampiran jawaban elisabetdiorita07

Pertanyaan Lainnya