Sejarah

Pertanyaan

apa saja peninggalan kerajaan kota kapur?

2 Jawaban

  • 1.arca wisnu 2.lingga
  • salah satu peninggalan kerajaan kota kapur adalah Prasasti. Kota Kapur adalah prasasti berupa tiang batu bersurat yang ditemukan di pesisir barat Pulau Bangka, di sebuah dusun kecil yang bernama "Kotakapur"[1]. Tulisan pada prasasti ini ditulis dalam aksara Pallawa dan menggunakan bahasa Melayu Kuno, serta merupakan salah satu dokumen tertulis tertua berbahasa Melayu. Prasasti ini dilaporkan penemuannya oleh J.K. van der Meulen pada bulan Desember 1892, dan merupakan prasasti pertama yang ditemukan mengenai Sriwijaya.

Pertanyaan Lainnya