B. Indonesia

Pertanyaan


1. Coba tuliskan pantun yang isinya menggambarkan kondisi tubuh yang
sehat. Tuliskan dalam kolom berikut.
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................



2. Apakah tubuhmu sehat seperti isi pantun yang kamu tulis? Bagimana
kondisi tubuh manusia sehat itu?
..................................................................................

1 Jawaban

  • Pantun yang isinya menggambarkan kondisi tubuh yang sehat yaitu

    Burung beo burung parkit

    Diterkam elang yang jahat

    Bugar dan tak mudah sakit

    Itulah ciri tubuh yang sehat

    Apakah tubuhmu sehat seperti isi pantun yang kamu tulis? Bagaimana kondisi tubuh manusia sehat itu?

    Iya, tubuh saya sehat seperti isi pantun yang saya tulis. Kondisi tubuh manusia sehat yaitu selalu bugar dan tidak mudah sakit.

    Pembahasan

    Contoh pantun lainnya yang isinya menggambarkan tubuh yang sehat yaitu

    Gajah kecil sedang berkubang

    Bermain air terasa segar

    Tinggi dan berat badan yang seimbang

    Berarti tubuhmu sehat dan bugar

    Kondisi tubuh manusia sehat yang sesuai dengan pantun di atas adalag memiliki tinggi dan berat badan yang seimbang.

    Pelajari lebih lanjut

    Pantun yang berisi tentang pentingnya menjaga organ peredaran darah agar terhindar dari gangguan kesehatan pada https://brainly.co.id/tugas/12930196

    Pengertian pantun kanak-kanak beserta contohnya pada brainly.co.id/tugas/13047302

    Contoh pantun kanak-kanak, pantun muda, dan pantun tua pada brainly.co.id/tugas/18699755

    ------------------------------

    Detail Jawaban

    Kelas: V

    Mapel: Bahasa Indonesia

    Bab: Sehat itu Penting (tema 4)

    Kode: 5.1.4

    #AyoBelajar

Pertanyaan Lainnya