Matematika

Pertanyaan

pada tiap-tiap diagram berikut p dan Q merupakan dua titik pada garis a.tentukan kemiringan setiap garis B.pilih lah dua titik lain dan hitunglah kemiringanya apakah kemiringan nya berubah ?mengapa?
BANTU JAWAB SECEPATNYA PLIS MOHON
pada tiap-tiap diagram berikut p dan Q merupakan dua titik pada garis a.tentukan kemiringan setiap garis B.pilih lah dua titik lain dan hitunglah kemiringanya a

1 Jawaban

  • kelas : VIII SMP
    mapel : matematika
    kategori : persamaan garis lurus
    kata kunci : kemiringan garis atau gradien garis

    Pembahasan :

    kemiringan garis atau gradien garis adalah derajat kemiringan dari suatu garis,
    kemiringan garis disimbolkan oleh m, dan rumus mencari kemiringan garis adalah 
    m = Δy / Δx
        = (y2-y1) / (x2-x1)

    jika diketahui persamaan y = px+q , maka gradien garisnya adalah p, 
    jika diketahui persamaan ax + by + c = 0, maka gradien garisnya adalah -b/a,

    dalam soal:
    gambar i
    koordinat titik P = (1,1) dan koordinat titik Q = (2,4)
    gradien garis pada gambar i 
    m = (y2-y1) / (x2-x1)
        = (4-1) / (2-1)
        = 3/1
        = 3

    kemiringan garis dari gambar i = 3

    gambar ii
    koordinat titik P = (-1,2) dan koordinat titik Q = (1,1)
    kemiringan garis gambar ii
    m = (y2-y1) / (x2-x1)
        = (1-2) / (1+1)
        = -1/2

    kemiringan garis pada gambar ii = -1/2

    b) ambil 2 titik lain, misalkan 2 titik lain itu berkoordinat (7,3) dan (10,5) maka kemiringan garis yang melalui 2 titik ini adalah:
    m = (y2-y1) / (x2-x1)
        = (5-3) / (10/7)
        = 2/3
    kemiringannya 2/3

    - ya, kemiringannya berubah
    - karena hasil dari selisih (y2-y1) dan (x2-x1) nya berubah