Matematika

Pertanyaan

Djketahui sebuah tabung memiliki jari jari 3.5 cm dan tinggi 8 cm hitunglah
A. Luas selimut tabung
B. Luas permukaan tabung lengkap
C. Luas permukaan tabung tanpa tutup

1 Jawaban

  • dik : r=3,5 cm
    t=8 cm
    jb:
    a. luas selimut tabung = 2 x 22/7 x 3,5 x 8
    = 44/7 x 3,5 x 8
    =1232/7
    =176 cm2
    b luas permukaan tabung= 2 x 22/7 x3,5(3.5+8)
    =44/7 x 3,5 x 11,5
    =1771/7
    =253 cm2
    c luas permukaan tanpa tutup=22/7 x3,5(3,5+8)
    =11 x 11,5
    =126,5 cm2

Pertanyaan Lainnya