Biologi

Pertanyaan

penggolongan tumbuhan menjadi xerofit, higrofit, dan hidrolik didasarkan pada persamaan.....
a.manfaatnya
b.habitnya
C. bentuk dananya
d.jenis akarnya

2 Jawaban

  • jawabannya 
    B. habitatnya 

                                                      
  • Berdasarkan lingkungan tempat hidupnya. Contoh: Tumbuhan dikelompokkan menjadi tumbuhan yang hidup di lingkungan kering (xerofit), tumbuhan yang hidup di lingkungan air (hidrofit), dan tumbuhan yang hidup di lingkungan lembap (higrofit).

Pertanyaan Lainnya