ruang serba guna sebuah SD panjangnya 18 m dan lebarnya 8 m. lantai ruangan itu akan dipasang keramik persegi yang panjang sisinya 30 cm, berapa buah keramik di
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            Aemanahummu
         
         
         
                Pertanyaan
            
            ruang serba guna sebuah SD panjangnya 18 m dan lebarnya 8 m. lantai ruangan itu akan dipasang keramik persegi yang panjang sisinya 30 cm, berapa buah keramik diperlukan untuk ruangan itu?
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban Anonyme
Bab Perbandingan
Matematika SMP Kelas VII
Banyak keramik yang diperlukan = luas ruangan : luas keramik
= (p . l) : (s . s)
= (18 m . 8 m) : (30 cm . 30 cm)
= (18 . 100 cm . 8 . 100 cm) : 900 cm²
= 1600 buah keramik