Bagaimana hubungan pemenuhan hak dengan pelaksanaan kewajiban bagi warga negara.
PPKn
andriandongi123
Pertanyaan
Bagaimana hubungan pemenuhan hak dengan pelaksanaan kewajiban bagi warga negara.
1 Jawaban
-
1. Jawaban MRWAR
Kelas: SMA
Pelajaran: PPKN
Kategori: hak dan kewajiban
Pembahasan:
Pemenuhan hak dan pelaksanaan kewajiban haruslah seimbang. Apabila rakyat menuntut hak atas dukungan untuk kehidupan yang layak kepada pemerintah, mereka berhak mendapatkannya karena sudah merupakan bagian dari hak asasi, apalagi mereka juga telah menjadi wajib pajak yang tertib. Maka dari itu pemerintah harus peka dengan suara rakyatnya.