B. Indonesia

Pertanyaan

sebutkan kaidah penulisan huruf kapital dan contohnya

1 Jawaban

  • Kelas                 : IX  SMP

    Mapel                : Bahasa Indonesia

    Kategori            : Bab 11  – Menyunting Beragam Teks

    Kode                 : 9.1.11

    PERTANYAAN

    sebutkan kaidah penulisan huruf kapital dan contohnya

    PEMBAHASAN

    Penulisan huruf kapital adalah sebuah penulisan pada huruf - huruf yang terdapat pada suatu kata atau suatu kalimat.yang dimana Penulisan tersebut ada huruf yang berukuran besar atau ditebalkan.

    karena huruf - huruf yang berukuran besar terdapat pada awal kata atau kalimat dan juga berbagai jenisnya yang terletak didepan katanya

    Adapun Penggunaan Huruf Kapital dan Contoh  diantaranya :

    • Karena Huruf Besar yang digunakan pada Huruf awal pada kalimat ,Contohnya : Bayu bermain bola dilapangan,Karena Bayu adalah nama orang yang seharusnya diberi huruf besar
    • Karena Huruf Besar yang digunakan pada Huruf awal pada petikan,Contohnya : ''Keluargaku ingin pergi kepasar besok pagi''
    • Karena Huruf Besar yang digunakan pada Huruf awal pada nama gelar ,Contohnya : Ki Hajar Dewantara ,Sultan Iskandar Muda,Raja Salman,dll
    • Karena Huruf Besar yang digunakan pada Huruf awal yang terdapat pada unsur jabatannya,Contohnya : Presiden Soekarno,Perdana Menteri Indonesia,Menteri Kelautan,dll
    • Karena Huruf Besar yang digunakan pada Huruf awal yang terdapat pada unsur nama orang lengkap,Contohnya : Bagus Candra Putra
    • dan sebagainya

    Adapun Ciri - Ciri Penulisan Huruf Kapital  diantaranya :

    • Dapat digunakan dalam Penulisan Huruf Besar pada nama orang
    • Dapat digunakan dalam Penulisan Huruf Besar pada nama kota
    • Dapat digunakan dalam penulisan Huruf Besar pada nama Gelar atau pangkatnya
    • Dapat digunakan dalam penulisan Huruf Besar pada nama wilayah
    • dan sebagainya

    ✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏✏

    PELAJARI LEBIH LANJUT

    • Sebutkan 3 kegunaan huruf kapital  : https://brainly.co.id/tugas/2095302
    • kesalahan penggunaan huruf kapital pada kalimat-kalimat : https://brainly.co.id/tugas/29159867

    ✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍✍

Pertanyaan Lainnya