Matematika

Pertanyaan

sebuah drum berbentuk tabung berisi penuh air dengan diameter alas 140 cm dan tinggi drum 100 cm. Jika dari dalam drum diambil air 770 liter, maka tinggi air dalam drum menjadi

(sertakan caranya)

1 Jawaban

  • Volum tabung = phi x r^2 x t
    → V = 22/7 x (70)^2 x 100 = 1.540.00cm^3 = 1540 liter (dibagi 1000)

    Air sisa = 1540 - 770 = 770 liter

Pertanyaan Lainnya