Fisika

Pertanyaan

sebuah pesawat TV dipasang pada tegangan 100 V dan memerlukan arus 2 A.jika pesawat TV rata rata dinyalakan tiap hari selama 5 jam,maka:
A.berapa kWh energi yang diperlukan selama 1 bulan(30 hari)
B.biaya yang di bayar ke PLN bila harga per kWh Rp.200,-

1 Jawaban

  • P=VxI
    =100x2=200watt
    A).W=1x200wattx5jam=1000wj
    1000wj:1000=1kwh/hari
    1kwh/harix30hari=30kwh/bulan
    B).biaya=30kwh/bulanxRp.200=Rp.6000,-

Pertanyaan Lainnya