Jarak rumah atik dan kiki 100 km. Jarak tersebut ditempuh atik dg sepedha motor berkecepatan 25 km /jam. Apabila atik dari rumah pukul 07.00, maka jam berapa at
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            Alfariz991
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Jarak rumah atik dan kiki 100 km. Jarak tersebut ditempuh atik dg sepedha motor berkecepatan 25 km /jam. Apabila atik dari rumah pukul 07.00, maka jam berapa atik sampai di rumah kiki
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban Rearta
diket: s=100km
v=25km/jam
dit: t ? (07:00)
jwb:
v= s/t
t= s/v
t= 100/25
=4 jam
jadi 07:00+4 = 11:00