Matematika

Pertanyaan

titik (6,b) dan (-3,3) terletak pada garis lurus yang sejajar dengan garis 2x+3y =6 maka nilai b adalah

1 Jawaban

  • mencari gradien dari 2x +3y = 6
    y= (-2x+6) /3
    y= -⅔x + 2
    gradien (m) = -⅔
    sejajar maka m1 =m2

    titik (6,b) : x1= 6 dan y1 = b
    titik ( -3,3) : x2 = -3 dan y2 = 3
    m= (y2-y1) / (x2-x1)
    substitusi m dan x y nya
    -⅔ = (3-b) / (-3 -6)
    (3-b) / 9 = -⅔
    (3-b) = -⅔ . 9 ........dikali silang
    (3-b) = -6
    b = 3+6
    b = 9

Pertanyaan Lainnya