Jelaskan pengertian demokrasi rakyat dalam klasifikasi demokrasi
            PPKn
            
               
               
            
            
               
               
             
            anggelakornelia
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Jelaskan pengertian demokrasi rakyat dalam klasifikasi demokrasi
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban Joy2118
sisitem demokrasi dianut oleh banyak negara, termasuk indonesia.pada sistem ini rakyat memiliki kekuasaan penuh untuk mengatur negrinya. tak aneh jika demokrasi sering dimaknai sebagai pemerintahan dari rakyat oleh rakyat dan untuk rakyat. pada sistem demokrasi, presiden sebagai kepala pemerintahan yang berkedudukan di istana.