Matematika

Pertanyaan

Harga tiga buah penggaris dan dua buah buku tulis adalah Rp21.000.00. Harga lima penggaris dan empat buah buku tulis adalah Rp40.000.00. Selisih antara harga sebuah buku tulis dan sebuah penggaris adalah

2 Jawaban

  • 3p + 2b = 21000 [*2]
    6p + 4b = 42000
    5p + 4b = 40000 [eliminasi]
    p = 2000
    6000 + 2b = 21000
    2b = 15000
    b = 7500
    b-p = 7500 - 2000
    = 5500
    Jadi selisih Harga buku dan penggaris adalah 5500
  • menurut saya ini jawabannya
    Gambar lampiran jawaban cimut2001

Pertanyaan Lainnya