Matematika

Pertanyaan

sebuah lampu dipasang pada tegangan 220 volt dan menghasilkan kuat arus listrik sebeaar 0,25 A. tentukan hambatan lampu tersebut?

2 Jawaban

  • V = 220 V
    l = 0,25A
    R = ?

    R = V/l
    R = 220/0,25 = 880Ohm

    semoga membantu...
    dari th
  • Hambatan = Tegangan/kuat arus
    R = 220 Volt/ 0,25 ampere
    R = 880 ohm

    Jadi hambatan lampu tersebut sebesar 880 ohm

Pertanyaan Lainnya