jelaskan mengapa lembaga sosial akan terbentuk jika ada interaksi sosial
Kimia
nasywasyaharani
Pertanyaan
jelaskan mengapa lembaga sosial akan terbentuk jika ada interaksi sosial
1 Jawaban
-
1. Jawaban Zavyla18
Pengertian Interaksi Sosial
Secara Bahasa: inter (antar/saling); action (tindakan).
Secara Etimologis: hubungan timbal balik antarsesamanya.
Interaksi sosial adalah hubungan timbal balik antara individu dengan individu, individu dengan kelompok, atau kelompok dengan kelompok .
Menurut Charles P. Loomis, ciri-ciri interaksi sosial adalah:
- Jumlah pelaku lebih dari satu orang.
- Komunikasi antarpelaku menggunakan simbol dan lambang.
- Ada dimensi waktu.
- Ada tujuan yang hendak dicapai.
2. Syarat terjadinya Interaksi Sosial
Menurut Soerjono Soekanto, interaksi sosial terjadi karena terpenuhinya 2 syarat, yaitu:
a. Kontak sosial
Dalam Sosiologi, kontak sosial dapat terjadi dengan atau tanpa hubungan fisik.
Kontak sosial memiliki sifat-sifat:
- Bersifat positif jika menghasilkan kerja sama dan bersifat negatif jika menghasilkan pertikaian.
- Bersifat primer jika pelaku interaksi bertemu muka langsung. Bersifat sekunder jika melalui suatu perantara.
b. Komunikasi
Komunikasi memuat komponen-komponen sebagai berikut:
- Komunikator : penyampai pesan
- Komunikan : penerima pesan
- Pesan : segala sesuatu yang disampaikan komunikator
- Media : sarana untuk menyampaikan pesan
- Efek : perubahan yang terjadi pada komunikan setelah mendapat pesan dari komunikator
Adanya komunikasi menimbulkan kontak sosial. Akan tetapi, adanya kontak sosial belum tentu menimbulkan komunikasi. Interaksi sosial juga dapat terjadi melalui komunikasi nonverbal. Setiap pihak menyadari keberadaan pihak lain yang dapat menyebabkan perubahan perasaan.
3. Jenis-jenis Interaksi Sosial
1. Interaksi antar individu. Contoh: ketika kita sedang berbicara dengan orang lain.
2. Interaksi individu dengan kelompok. Contoh: ketika guru sedang mengajar muridnya.
3. Interaksi antar kelompok. Contoh: ketika tim sepakbola melawan tim sepakbola laindalam suatu pertandingan bola.
Jika interaksi sosial terjadi berulang dengan pola yang sama dan bertahan dalam waktu tertentu, maka akan mewujudkan hubunga sosial. Hubungan sosial tersebut dapat menimbulkan terjadinya bentuk kerja sama atau dapat juga berbentuk pertentangan/pertikaian.
(follow akun aku ya) Komentar tidak puas? sampaikan! 0<span class="_wysihtml5-temp-placeholder"></span>