Ekonomi

Pertanyaan

Sebutkan 5 contoh paten?

1 Jawaban

  • Contoh dari hak paten adalah :

    • J Habibie dengan Auronautika
    • Cakar Ayam oleh Prof. Dr. Ir. Sedijatmo
    • Alat Pemindai (ECVT) oleh Warsito
    • Teknik Sosrobahu oleh Tjokorda Raka Sukawati
    • Kontainer Limbah Nuklir oleh Dr. Ir. Yudi Utomo Imardjoko

    Pembahasan :

    Hak paten adalah sebuah hak ekskulsif dari sebuah penemu atau pencetus dari sebuah teknologi yang ia ciptakan tetapi harus nelewati yang namannya proses pendaftaran

    ================================

    Sedangkan berbeda dengan hak cipta hak ini adalah sebuah hak yang didapatkan seseorang ketika menjadi yang pertama dalam pembuatan sebuah karya dan secara otomatis

    =================================

    Terdapat beberapa syarat dalam hak paten seperti ; .

    • Tidak boleh ada unsur plagiat atau mencontek dari sebuah teknologi yang sudah ada sebelumnya dan sudah dipatenkan
    • Terdapat hal positif yang akan didapat ketika kerya tersebut masuk ke orang banyak dan dalam bidang tertentu yang tak pernah terfikirkan sebelumnya
    • Karya ini harus dan dapat dimanfaatkan dalam dunia penindustrian

    =====================================

    Contoh dari hak paten adalah :

    • J Habibie dengan Auronautika

    Ini adalah sebuah hak paten yang diberikan kepada B.J Habibie mantan presiden NKRI yang menemukan yang namannya teori keretakan pesawat yang sangat membantu dibidang Aviasi

    • Cakar Ayam oleh Prof. Dr. Ir. Sedijatmo

    Cakar ayam ini adalah sebuah temuan prof Sedijatmo dimana mengemukakan cara untuk membuat bangunan tetap kokoh ketika berada di tanah yang lembek ataupun rawa

    • Alat Pemindai (ECVT) oleh Warsito

    Alat pemidah tubuh ini dikenal dengan Electrical Capacitance Volume Tomography (ECVT). DImana dapat melihat organ dalam seperti otak dan organ lainnya

    • Teknik Sosrobahu oleh Tjokorda Raka Sukawati

    Membuat sebuah ketetapan dalam sebuah proyek jembatan layang dimana angkannya adalah  ( ketetapan 78,05 kg / cm. ) Yang berfungsi untuk membuat jembatan layang lebih kokh

    • Kontainer Limbah Nuklir oleh Dr. Ir. Yudi Utomo Imardjoko

    Dr ini membuat sebuah kontainer berbentuk slinder dari titanium yang dimana difungsikan untuk menyimpan limbah nuklir

    ==========================================

    Pelajari lebih lanjut :

    Perlindungan hak cipta : https://brainly.co.id/tugas/23038942

    Perbedaan hak paten dan hak Cipta : https://brainly.co.id/tugas/20848916

    Definisi hak cipta : https://brainly.co.id/tugas/21652108

    Detil jawaban  

    Kelas: 9

    Mapel: wirausaha

    Bab:  perlindungan hak cipta

    Kata Kunci:  Contoh hak paten

    #Tingkatkanprestasimu

Pertanyaan Lainnya