Biologi

Pertanyaan

Jelaskan fungsi cerebrum, cerebelum, dan medulla oblongata

2 Jawaban

  • Cerebellum mengontrol banyak fungsi otomatis otak, diantaranya: mengatur sikap atau posisi tubuh, mengkontrol keseimbangan, koordinasi otot dan gerakan tubuh.
  • cerebrum:sebagai pengendali berbagai aktivitas tubuh yang di sadari.
    cerebelum:sebagai pusat keseimbangan tubuh dan koordinasi gerak tubuh
    medulla oblongata:menghantarkan impuls yang datang dari sumsum tulang belakang

Pertanyaan Lainnya