Bagaimanakah makanan Dan air diedarkan ke seluruh tubuh tumbuhan
            Biologi
            
               
               
            
            
               
               
             
            annisaazz13
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Bagaimanakah makanan Dan air diedarkan ke seluruh tubuh tumbuhan
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban HNNH
dengan menggunakan pengangkut xilem dan flom - 
			  	
2. Jawaban AmiRd
melalui jaringan pengangkut,
-floem untuk mengangkut hasil fotosintesis ke seluruh tubuh tumbuhan
-xilem untuk mengangkut air dan zat hara ke seluruh tubuh tumbuhan