Fisika

Pertanyaan

batang zat pada suhu 40°c adalah 100 cm.jika panjang zat padat pada suhu 90°c adalah 100,06 cm.berapa koefisien muai panjang zat padat itu?

TOLONG DI JAWAB.... TERIMAKASIH

1 Jawaban

  • Delta panjang = panjang akhir - panjang awal = 100,06-100 = 0,06 cm = 6.10^-4

    Anggep aja delta=£
    Dan anggep koef.muai panjang =@

    £L = @.£t
    6.10^-4 = @ x (90-40)
    6.10^-4 = 50@
    @ = (6.10^-4)/50
    @ = 0,12.10^-4 = 1,2.10^-5 m/℃

Pertanyaan Lainnya