Biologi

Pertanyaan

Jaringan Meristem Terdapat Pada Bagian Tumbuhan Berikut,Kecuali?
A.Kambium B.Ujung Akar C.Ujung Batang D.Daun

1 Jawaban

  • D. daun
    karena meristem adalah jaringan yg bersifat meristematik yang biasanya ada di tempat tubuh tumbuhan yg selalu mengalami pemanjangan atau pertumbuhan... kalo daun kan ngga ada jaringan meristem nya, hanya ada jaringan epidermis atas, epidermis bawah dan jaringan mesofil (palisade dan bunga karang)

Pertanyaan Lainnya