Matematika

Pertanyaan

1. dua buah garis salinh sejajar apabila gradiennya berbeda .
2. dua buah garis saling tegak lurus apabila perkalian antargradiennya bernilai -1 .
3. dua buah garis saling sejajar apabila gradiennya sama.
4. dua buah garis saling tegak lurus apabila perkalian antargradiennya bernilai 1.
peertanyaan yang benar adalah nomor....
a. (1) dan (2)
b. (1) dan (4)
c. (2)dan (3)
d.(2)dan (4)
1. dua buah garis salinh sejajar apabila gradiennya berbeda . 2. dua buah garis saling tegak lurus apabila perkalian antargradiennya bernilai -1 . 3. dua buah g

1 Jawaban

  • dua garis sejajar, maka gradiennya sama ( m1 = m2 ). dua garis saling tegak lurus maka gradiennya apabila dikalikan bernilai -1 (m1.m2 = -1). maka yang benar adalah (2) dan (3)